Rabu, 19 Oktober 2011

Reshuffle Kabinet Indonesia Bersatu Jilid II


Menteri Baru:
1.    Balthasar Kambuaya (Profesional)
Jabatan Terakhir: Rektor Universitas Cenderawasih, Papua
Jabatan: Menteri Lingkungan Hidup
2.    Gita Irawan Wirjawan (Profesional)
Jabatan Terakhir: Kepala BKPM
Jabatan: Menteri Perdagangan
3.    Dahlan Iskandar (Profesional)
Jabatan Terakhir: Dirut PLN
Jabatan: Menteri BUMN
4.    Djan Faridz (PPP)
Jabatan Terakhir: Anggota DPD DKI Jakarta
Jabatan: Menteri Perumahan Rakyat
5.    Amir Syamsuddin (Demokrat)
Jabatan Terakhir: Sekretaris Dewan Kehormatan Partai Demokrat
Jabatan: Menteri Hukum dan HAM
6.    Sharif Cicip Sutarjo (Golkar)
Jabatan Terakhir: Anggota Komite Ekonomi Nasional
Jabatan: Menteri Kelautan dan Perikanan
7.    Balthasar Kambuaya (PAN)
Jabatan Terakhir: Anggota Komisi I DPR
Jabatan: Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

Menteri Yang Bergeser:
1.    Gusti M Hatta (Profesional)
Jabatan Terakhir: Menteri Lingkungan Hidup
Jabatan Baru: Menteri Riset dan Teknologi
2.    Mari Elka Pangestu (Profesional)
Jabatan Terakhir: Menteri Perdagangan
Jabatan Baru: Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
3.    Jero Wacik (Demokrat)
Jabatan Terakhir: Menteri Kebudayaan dan Pariwisata
Jabatan Baru: Menteri ESDM
4.    EE Mangindaan (Demokrat)
Jabatan Terakhir: Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
Jabatan Baru: Menteri Perhubungan

*) Kepala BIN
Posisi Lama Diisi Oleh: Sutanto
     Posisi Baru Diisi Oleh: Marciano Norman

Bahasa Indonesia 1


Bahasa Indonesia (Tugas 1)
1.  Jelaskan dengan contoh “Menggunakan bahasa Indonesia secara baik dan benar”!
Jawaban:
1)  “Kemarin paman datang dari desa”
2)  “Massa dari Serikat Pekerja Nasional menggelar aksi unjuk rasa di depan gedung parlemen Jakarta kemarin”
3)  “Kepala anak kecil itu besar sekali karena terkena penyakit hidrosepalus”

2. Berikanlah contoh fungsi bahasa sebagai alat komunikasi !
Jawaban:
1)    “Kegiatan pengisian dan pengambilan KRS untuk kelas 4KA24 pada tanggal 15 s.d 27 Januari 2011”
2)    “Buanglah sampah pada tempatnya” 
3) “Dilarang merokok diarea SPBU"

Senin, 17 Oktober 2011

JEMBATAN NOELMINA DARI NTT

Jembatan Noelmina merupakan jembatan terpanjang di Nusa Tenggara Timur (NTT). Jembatan itu membentang sepanjang 240 meter di atas Sungai Noelmina, yang memisahkan Kab. Kupang dengan Kab.Timor Tengah Selatan, Kab. Timor Tengah Utara dan Kab. Belu.
Jembatan Noelmina merupakan satu-satunya yang menghubungkan Kupang, Ibu Kota Nusa Tenggara Timur dengan 3 (tiga) Kabupaten tersebut.
Jembatan Noelmina dibangun pada 1910 saat penjajahan Belanda, yang terletak di kilometer 77.400 Jalan Raya Lintas Timor.



Sumber: MediaIndonesia

ROKOK BISA PICU MENOPAUSE DINI

Perempuan perokok berpotensi besar mengalami menopause dini. Hal itu dikemukakan oleh Dr.Volodymyr Dvornyk, ketua tim peneliti dari Universitas Hong Kong, China.
Dvornyk dan timnya baru-baru ini mengamati 6.000 perempuan dari AS, Polandia, Turki dan Iran. Dari jumlah itu, para perempuan bukan perokok rata-rata memasuki fase menopause pada usia 46-51 tahun. Sebaliknya pada perempuan perokok, fase itu terjadi pada usia 43-50 tahun.
Menopause adalah fase perempuan mengalami akhir dari masa kesuburannya atau berhenti haid.



Sumber: MediaIndonesia

Manfaat Jambu Biji Untuk Kangker

Jambu Biji dan Kangker

Hasil penelitian Institut Nasional Hyderadab, India. Menyebutkan jambu biji memiliki zat antioksidan yang dapat mencegah kangker. Menurut studi itu, konsentrasi antioksidan dalam buah tersebut mencapai 500/100 mg atau lebih tinggi dari pada apel, plum, anggur dan pisang.
Peneliti Dr.Sreeramulu mengatakan antioksidan itu dapat mengatasi radikal bebas yang berpotensi merusak sel sehingga menyebabkan kangker, penuaan dan penyakit jantung.
Ia mengaku belum adapenelitian yang membuktikan antioksidan mampu mencegah kangker. Namun berdasarkan pengamatannya, pasien yang kerap mengkonsumsi kandungan antioksidan alami minim terkena penyakit tersebut.




Sumber Referensi: MediaIndonesia